20 April 2024

Program Studi Sejarah

Ketua Program Studi: Rosada, S.Pd.,M.Pd

Sekretaris Program Studi : Ahmad Afandi, M.Pd

 

 

Program Studi Pendidikan Sejarah FKIP – UM. Mataram dibuka pada tahun akademik 2010/211.

Program Studi Pendidikan Sejarah  diselenggarakan sejak tahun 2010, Disamping memberikan kemampuan pada materi bidang pendidikan sejarah juga memberikan kemampuan kepada lulusannya agar memiliki kompetensi dalam mengajar Antropologi dan Sosiologi, Program Studi Pendidikan Sejarah Terakreditasi C. Berdasarkan SK. BAN PT Nomor : 328/SK/BAN-PT/Akred/S/V/2015, tanggal, 2 Mei 2015. Masa berlaku sampai dengan tanggal 2 Mei 2020.

 

  1. VISI

 

enjadi program studi profesional di bidang pendidikan sejarah, berdayasaing, mandiri, islami dan unggul dikawasan nusa tenggara ditahun 2028.

 

  1. MISI

 

  • Menyelenggarakan proses belajar mengajar yang berkualitas tinggi, dengan memanfaatkan perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi mutakhir.
  • Melaksanakan dan mengembangkan penelitian di bidang pendidikan dan pengajaran Sejarah.
  • Melaksanakan amal makruf melalui kaidah Kemuhammadiayah yang Islami
  • Menerapkan dan mensosialisasikan hasil penelitian di bidang pendidikan dan pengajaran Sejarah kepada masyarakan luas.
  • Menanamkan sikap ilmiah, cinta tanah air, dan sikap taqwa kepada Tuhan Yang Maha Esa.
  • Mengembangkan kurikulum yang relefan dengan tuntutan publik dirangkai dengan penguasaan bidang Sejarah dan kebudayaan.

 

  1. TUJUAN

 

  1. Menyiapkan mahasiswa agar menjadi tenaga kependidikan Sejarah yang profesional, handal, berbudi luhur, mempunyai sikap ilmiah, bertaqwa kepada Tuhan Yang Maha Esa, serta siap menghadapi berbagai tantangan dalam perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi di era globalisasi.
  2. Meningkatkan peran serta partisipasi Program Studi dalam memenuhi kebutuhan tenaga kependidikan dan pengajaran, khususnya di bidang pendidikan
  3. Meningkatkan peran serta program Studi dalam menjalankan Amal Makruf Kemuhammadiayahan yang Islami.
  4. Membantu program pemerintah untuk meningkatkan wawasan kebangsaan, patriotisme, nasionalisme jati diri bangsa agar dapat hidup berdampingan dalam mengisi pembangunan kebudayaan bangsa.
  5. Peningkatan mutu pendidikan berkualitas dengan mmperhatikan relevasi pendidikan, serta kebutuhan tenaga dibidang sejarah dalam rangka menghadapi globalisasi.
  6. Meningkatkan kemampuan penalaran, inovasi, kreativitas, dan loyalitas sebagai tenaga pendidik untuk mengemas materi pendidikan sejarah. Visi Program Studi Sejarah.

 

  1. STANDAR KOMPETENSI LULUSAN

 

  1. KOMPETENSI UTAMA
  2. Guru Profesional di SMA dan MA
  3. Guru Profesional di SMK STM, SMKK, SMEA: Nasionalisme
  4. Guru Profesional di SMR Pariwisata
  5. Guru Profesional IPS SMP: Belum ada Prodi Khusus Social Studies di LPTK
  6. Tenaga Profesional padadinas Kebudayaan dan Pariwisata

 

  1. KOMPETENSI PENDUKUNG
  2. Instruktur Profesional Pada Lembaga Diklat/ Diklat
  3. Penulis Kritis, Peneliti Sejarah, pendidikan dan Pembelajaran Sejarah
  4. Pemerhati Kritis . Persoalan-persoalan sosial, budaya, politik ekonomi, dan perubahan.
  5. Inovator dan Motivator dalam dakwah islam.
  6. KOMPETENSI LAIN-LAIN

Pemandu wisata professional

 

  1. KURIKULUM

 

SEMESTER I

NO KODE  MK NAMA MATA KULIAH SKS KETERANGAN
1 8101005 TAUHID 2
2 1051410 Wawasan IPS 2
3 1051439 Pengantar Sosiologi 2
4 1051411  Pengantar Ilmu Sejarah 2
5 8101001 Pendidikan Pancasila 2
6 8101003 Bahasa Indonesia 2
7 1051449 Pengantar Pendidikan 2
8 1051440  Pengatar  Filsafat 3
9 1051412 Sejarah Indonesia Kuno 2
10 8101009 Ilmu Alamiah Dasar (IAD) 2
  JUMLAH SKS 21

 

SEMESTER II

NO KODE  MK NAMA MATA KULIAH SKS KETERANGAN
1 8101006 AQIDAH 2
2 8101004  Bahasa Inggris 2
3 1051416 Sejarah Kebudayaan Indonesia 2
4 1051413 Sejarah Indonesia Madya 2
5 1051418 Sejarah Asia Tenggara 2
6 1051426 Profesi keguruan 2
7 1051409 Sejarah  Pendidikan Indonesia 2
8 8101002 Pendidikan Kewarganegaraan 2
9 1051441 Magang I 1
10 1051427  Dasar-Dasar Antropologi 2
JUMLAH SKS 19

 

 

 

 

SEMESTER III

NO KODE  MK NAMA MATA KULIAH SKS KETERANGAN
1 8101007 AHKLAQ 2
2 1051450 Strategi pembelajaranSejarah 2
3 1051428 Sejarah Pemikiran Islam 2
4 1051420 Sejarah Asia Selatan 2
5 1051423 Sejarah Eropa 2
6 1051414 Sejarah Indonesia Baru 2
7 1051451 Belajar dan Pembelajaran 2
8 1051443 Perkembangan Peserta Didik 2
9 1051429 Filsafat Sejarah 2
10 1051417  Sejarah Pergerakan Nasional 2
11 1051430 Sejarah IPTEK 2
12 1051422  Sejarah Australia- Oceania 2
13 1051452 Perencanaan Pengajaran Sejarah 2
14 1051421  Sejarah Asia Barat Daya 2
15 1051453 Kajian  Kurikulum & Buku Teks Sej 2
16 1051431  Sejarah Lokal 3
17 1051404 Ke Muhammadiyahan 2
18 1051464 Magang II 1
  JUMLAH SKS 36

 

SEMESTER IV

NO KODE  MK NAMA MATA KULIAH SKS KETERANGAN
1 1051415 Sej. Indonesia  Kontemporer 2
2 1051419 Sejarah Asia timur 2
3 1051425 Sejarah Afrika 2
4 1051454 Teknologi Pendidikan 2
5 1051434 Sejarah Hubungan Internasional 2
6 1051455  Tehnik Penulisan Karya Ilmiah 2
7 1051438  Studi Kearsipan 2
8 1051432 Sejarah Politik 2
JUMLAH SKS 16

 

 

 

 

SEMESTER V

NO KODE  MK NAMA MATA KULIAH SKS KETERANGAN
1 1051442 Evaluasi pendidikan Sejarah 3
2 1051456 Metodologi Penelitian 2
3 1051459 Micro Teaching 2
4 1051424  Sejarah Amerika 2
5 1051444 Penelitian & Historiografi 2
6 1051445 Statistik Pendidikan 2
JUMLAH SKS 13

 

SEMESTER VI

NO KODE  MK NAMA MATA KULIAH SKS KETERANGAN
1 1051457 KKL 3
2 1051466 PPL  Terpadu 4
3 1051460 Seminar Sejarah 2
4 1051433 Geografi Kesejaraan (Geohistori) 2
5 1051458 PTK 2
JUMLAH SKS 23

 

SEMESTER VII

NO KODE  MK NAMA MATA KULIAH SKS KETERANGAN
1 1051462 Kewirausahaan 2
2 1051437 Sejarah Intelektual 2
3 1051446 Sejarah Prekonomian 2
4 1051436 Sejarah Reformasi Indonesia 2
5 1051448 Sejarah Perkotaan 2
6 1051447 Sejarah Maritim 2
7 1051467 KKN Terpadu 4
JUMLAH SKS 16

 

SEMESTER VIII

NO KODE  MK NAMA MATA KULIAH SKS KETERANGAN
1 1051461  Skripsi 6
JUMLAH  SKS 6